Pembelajaran Matematika

Pembelajaran Matematika

Perkalian Metris (Perkalian Metode Pagar)

Jika kalian diharuskan menghitung perkalian dua digit atau mungkin pangkat tiga dari suatu bilangan, bagaimanakah kalian menghitungnya?

Melukis Segi Delapan Beraturan dalam Lingkaran

Bingung ??? mau membuat segi delaban beraturan ... Ini jawabanya.

Menara Eifel Seberat 1 kg

Pernahkan Kalian membayangkan Menara Eifel seberat 1 kg??? Apakak tinggi menara tersebut lebih tinggi dari pada botol air mineral ???.

Profil singkat pemilik blog....

Pelatihan dengan tema The In-Course Programme Structure Teacher Made Teaching Aid kerja sama SEAMEO QITEP IN MATHEMATICS and JSM .

Matchsticks game 3

Dari gambar diatas terdapat 7 buah bujur sangkar yang terdiri dari 20 batang korek api, tugas kalian adalah dengan pindahkan 3 batang korek api, sehingga terbentuk 5 buah bujursangkar?

Ternyata ... Bangunan Ramah Lingkungan di Indonesia yang Memperoleh Penghargaan Internasional adalah Masjid Al-Irsyad

Sebelumnya, Masjid Al-Irsyad yang diresmikan pada Agustus 2010 itu terpilih oleh Nati onal Frame Building Association sebagai lima besar “Building of the Year 2010” kate-gori arsitektur religius.

Sejarah Angka

Ratusan Tahun Sebelum Masehi, Ternyata Angka sudah ditemukan

Game Interaktif Matematika

Berikut Game-game yang bisa kalian mainkan Klik yang ingin kalian coba.

The concept of multiplication 2 / Konsep Perkalian 2

Ini merupakan salah satu konsep perkalian, yang jarang sekali diajarkan di sekolah. caranya dengan menghitung titik pertemuan dua garis.

Soal-Soal Olimpiade JSM

Berikut ini merupakan Soal-soal Olimpiade JSM yang bisa di dowloand.

Sabtu, 31 Desember 2011

Siswa SD Muh. Al Mujahidin Syuting Bolang Trans 7


Alhamdulillah tahun ini merupakan tahun ke 2 untuk SD Muhammadiyah Al Mujahidin Wonosari Jogja meramaikan acara TV di Indonesia dalam penampilannya di acara Si Bolang Bocah Petualang di Trans 7. tahun lalu Gusnida Rahma Anisa siswa kelas 6, muncul sebagai Nominasi Bolang Awards Trasn 7. berikut ini adalah saat-saat syutingnya, di Gunungkidul.




Untuk awal tahun 2012 ini dua siswa yaitu: Haidar Naufal Afif kelas 3B dan Muadzin Afif kelas 3C akan muncul kembali dalam acara Si Bolang  yang Insa Allah akan ditayangkan pada hari  
Ahad tanggal 1 Januari 2012 di Trans 7 pada pukul 12.30. 

Rabu, 28 Desember 2011

Kisi Kisi Ujian Nasional 2011/2012


Berikut ini merupakan kelengkapan dalam melaksanakan Ujian Nasional 2011/2012. silakan download dibawah ini:

Kisi-kisi UN 2011/2012 SD-MI
Kisi-kisi UN 2011/2012 SMP-SMA-SMK

Senin, 12 Desember 2011

Laporan Feel Trip ke RSUD Wonosari


Ini adalah Contoh fom laporan Feel Trip SD Mujahidin, untuk mendowloadnya klik yang ini  

atau 

Untuk informasi Sejarah RSUD Wonosari, silakan ke
http://www.dinkes.jogjaprov.go.id/index.php/infors/cinfors/readinformasi/0005.html

Selasa, 06 Desember 2011

Math Game ( Warisan yang Aneh )



Dahulu kala ada seorang saudagar Unta dari negeri sebrang yang ingin membagikan warisanya. Sang Saudagar memiliki 17 Unta dan memiliki 3 orang anak. Sang Saudagar pun memberkan Wasiat.  Anak pertama mendapatkan ½ bagian, anak kedua diberikan ⅓bagian, dan anak ketiga diberikan 1/9 bagian. Bagaimanakah caranya agar ketiga anaknya mendapatkan unta dengan adil, dan syaratnya Unta-Unta tersebut tidak boleh disembelih maupun dijual. Kemudian ketiga anaknya bingung mencari penyelesaianya. Datanglah anak-anak Saudagar tersebut ke Orang-orang yang paling pintar di Negeri Itu, tetapi tidak terselesaikan. Akhirnya anak tersebut ketemu dengan seorang guru tua, yang meskipun sudah 50 tahun mengajar Ia hanya memiliki Seekor Unta Tua dan sedikit harta.  Setelah bertemu guru tua tersebut ketiga anak Saudagar tersebut tersenyum...

Ingin tau penyelesaianya silakan download disini


Artikel lainnya yang perlu anda baca:

Math Games Money
Game Interaktif Matematika
Penyelesaian Persegi Ajaib 3 X 3
Math Game Pita Mobius
Math Game Picture 1

Math games money

Berikut ini merupakan salah satu math game yang bisa dicoba: 


Berangan-angan boleh ya???
Aku ingin sekai membeli mobil, gak new  juga gak apa2 deh
Untungnya aku punya dua teman yang baik hati.
Aku berhutang ke Alfa 50 juta, dan Carly 50 juta, jadi totalnya 100 juta...
Datanglah aku ke deler mobil,
Ku beli mobilnya yang seharga 97 juta, jadi sisanya 3 juta.
Ku balikin aja uang sisanya,
Untuk Alfa 1 juta, dan 1 juta lagi ke Carly, dan 1 juta tak sakuin.
Jadi hutangku dengan Alfa 49 juta, dan Carly 49 juta.
Tapi setelah selesai berangan-angan ku jumlahin uangnya
49 juta + 49 juta + 1 juta yang tak sakuin, totalnya 99 juta.
Padahal tadi total utangku 100 juta.... 1 jutanya kemana ya????

Sabtu, 03 Desember 2011

The concept of multiplication 2 / Konsep Perkalian 2

Ini merupakan salah satu konsep perkalian, yang jarang sekali diajarkan di sekolah.
caranya dengan menghitung titik pertemuan dua garis.
untuk contoh lainnya bisa diunduh disini

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More